Liverpool Jamu Bologna di Matchday 2 Liga Champions 2023/2024

Liverpool akan menghadapi Bologna di matchday kedua Liga Champions 2024/2025. Laga ini akan digelar pada Kamis, 3 Oktober 2024 dini hari WIB di Stadion Anfield.

Jelas kedua tim mengincar kemenangan. Liverpool sudah mengawali dengan baik dengan mengalahkan AC Milan 3-1 di San Siro.

Namun, Bologna tidak mau memberikan poin begitu saja. Tim asal Italia ini pun akan mencoba peruntungan untuk mencuri poin di kandang lawan.

5 pertandingan terakhir Liverpool:
14/09/24 Liverpool 0-1 Nottingham Forest (Premier League)
18/09/24 AC Milan 1-3 Liverpool (Liga Champions)
21/09/24 Liverpool 3-0 Bournemouth (Premier League)
26/09/24 Liverpool 5-1 West Ham (Piala Liga)
28/09/24 Wolverhampton 1-2 Liverpool (Premier League).

5 pertandingan terakhir Bologna:
31/08/24 Bologna 1-1 Empoli (Serie A)
14/09/24 Como 2-2 Bologna (Serie A)
18/09/24 Bologna 0-0 Shakhtar Donetsk (Liga Champions)
22/09/24 Monza 1-2 Bologna (Serie A)
29/09/24 Bologna 1-1 Atalanta (Serie A).

Perkiraan susunan pemain Liverpool versus Bologna:

Liverpool (4-2-3-1): Alisson Becker; Alexander-Arnold, Konate, Van Dijk, Robertson; Gravenberch, Mac Allister; Salah, Szoboszlai, Luis Diaz; Diogo Jota.

Pelatih: Arne Slot.

Info skuad: Elliott (cedera), Robertson (meragukan), Nunez (meragukan).

Bologna (4-3-3): Skorupski; Posch, Beukema, Lucumi, Lykogiannis; Aebischer, Freuler, Fabbian; Orsolini, Castro, Ndoye.

Pelatih: Vincenzo Italiano.

Info skuad: Ferguson (cedera), Pobega (meragukan).

INFOPRIORITAS

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *